Sejarah Indonesia : Mundurnya Hatta Sebagai Wakil Presiden

Dr. (HC) Drs. H. Mohammad Hatta

Dr.(HC) Drs. H. Mohammad Hatta atau Bung Hatta lahir dengan nama Mohammad Athar di Bukittingi, Sumatera Barat pada 12 Agustus 1902. 

Bung Hatta adalah Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI) pertama, setelah pada 17 Agustus 1945 bersama Soekarno resmi memproklamasikan kemerdekaan RI di Jalan Pegangsaan Timur Nomor 56 Jakarta pukul 10.00 WIB. 

Kurikulum Anti Narkoba Akan Masuk di Sekolah?

Usulan Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Budi Waseso agar program anti narkoba dimasukan ke dalam kurikulum sekolah mendapat respon positif dari Menteri Pendidikan dan Kebudyaan (Mendikbud) Muhadjir Efendy. Mendikbud mengatakan bahwa hal tersebut penting dilakukan. "Itu sangat penting" ujar Mendikbud di Kantor Kemendikbud di Jalan Senayan, Jakarta Selatan, Jumat (28/10/2016) seperti yang dilansir detik.com.

Desain Baru Rupiah, Terdapat 10 Gambar Pahlawan Baru

Coba amati gambar pahlawan yang ada pada uang rupiah kertas saat ini. Dalam uang tersebut, kita akan melihat beberapa gambar pahlawan mulai dari Kapitan Pattimura (Rp 1000), Pangeran Antasari (Rp 2000), Tuanku Imam Bondjol (Rp 5000), Sultan Mahmud Badaruddin (Rp 10000), Oto Iskandar Dinata (Rp 20000), I Gusti Ngurah Rai (Rp 50000), dan Soekarno - Hatta (Rp 100000). 

Tampaknya gambar pahlawan tersebut sebentar lagi berganti seiring adanya pengumuman dari Bank Indonesia (BI) yang akan

KONSEP DASAR PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER

DEFINISI
Penguatan Pendidikan Karakter adalah program pendidikan di sekolah untuk memperkuat karakter siswa melalui harmonisasi olah hati, olah rasa, olah pikir dan olah raga dengan dukungan pelibatan publik dan kerjasama antara sekolah, keluarga dan masyarakat yang merupakan bagian dari Gerakan Nasional Revolusi  Mental (GNRM).

Bus Anti Macet Ala China

Macet adalah horor yang begitu menakutkan bagi masyarakat perkotaan. Duduk berjam - jam dalam pengapnya mobil dan dibawah teriknya sinar matahari membuat tak seorang pun betah berlama - lama dalam kemacetan. Namun bagi kota besar seperti Jakarta, macet tampaknya tidak dapat dihindarkan. Setiap hari, warga Jakarta selalu di suguhi kemacetan kecuali mungkin pada hari libur atau musim mudik lebaran.

Ini Waktu Mulai Berlakunya Guru PNS Wajib 8 Jam Di Sekolah

Mendikbud Muhadjir Effendy
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy dipastikan akan menerapkan sistem full day school atau yang disebut Program Penguatan Pendidikan Karakter (PPPK) dalam proses pembelajaran di sekolah. Dalam kaitan ini, maka akan ada kewajiban bagi PNS atau guru swasta yang tersertifikasi untuk berada di sekolah minimal 8 jam setiap harinya. Aturan 8 jam di sekolah juga akan diberlakukan untuk guru - guru

Aturan Tentang Pernikahan dan Perceraian PNS

Pernikahan adalah ikatan lahir bathin antara seorang pria dan seorang wanita sebagai suami istri dengan tujuan membentuk keluarga (rumah tangga) yang bahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. Karena tujuan perkawinan membentuk keluarga bahagia yang kekal, maka perceraian sejauh mungkin dihindarkan dan kalaupun dilakukan hanya dalam keadaan terpaksa.

Wacana Aturan Baru : Guru Minimal Delapan Jam Di Sekolah

Mendikbud wacanakan guru 8 jam di sekolah (sumber : tribunnews.com)
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy seperti yang dilansir tribunnews.com sedang menyusun aturan baru bagi guru. Aturan tersebut terkait dengan jam kerja guru PNS yang sudah tersertifikasi. Aturan tersebut masih dalam proses legal drafting yang nanti akan menjadi bagian dari reformasi organisasi pembelajaran di SD, SMP termasuk SMK.

Awas Ada Pencuri Listrik Di Rumah Kita!

Awas vampir listrik
Tagihan listrik tiap bulan membengkak? Awas, bisa jadi banyak pencuri listrik di rumah anda. Pencuri listrik disini bukanlah orang yang sengaja mencantol atau mengambil setrum tanpa seijin anda. Pencuri nya adalah barang - barang eletronikyang ada di rumah anda. Mereka lah pencurinya. Mengambil setrum listrik anda tanpa anda sadari. Bagaimana bisa?

DAFTAR PESERTA SERTIFIKASI GURU JALUR PLPG TAHAP III UNJ TAHUN 2016

PLPG Tahap III UNJ Tahun 2016
Setelah sukses melaksanakan sertifikasi guru jalur PLPG Tahap I dan Tahap II, Universitas Negeri Jakarta sebagai salah satu universitas yang ditunjuk sebagai penyelanggara Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) kembali mengumumkan daftar peserta sertifikasi guru jalur PLPG untuk Tahap III. Penyelanggaran PLPG sendiri adalah amanat dari upaya peningktan mutu guru sebagai implementasi Undang - Undang Nomor 14 Tahun 2015 tentang Guru dan Dosen, dan Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2009 tentang Guru.

PLPG Tahap III rayon UNJ akan dilaksanakan pada tanggal

Contoh Tata Tertib Sekolah Untuk Peserta Didik Atau Siswa (Tata Tertib Kehidupan Sosial Sekolah Bagi Siswa SMPN 1 CIKEUSAL)


Tata Tertib Sekolah

Setiap sekolah pasti memiliki tata tertib tersendiri untuk mengatur kehidupan sosial siswa yang ada di sekolah bersangkutan. Selain dalam rangka menciptakan  iklim sekolah yang kondusif, tata tertib tersebut juga berperan sebagai media dalam melatih kedisiplinan serta sifat - sifat atau nilai baik lainnya yang berlaku di masyarakat.  Secara sederhana, dapatlah dikatakan bahwa tata tertib sekolah yang relaku untuk siswa adalah dalam rangka melatih atau menyiapkan siswa menjadi warga negara yang baik (good citizen).

Tata tertib yang berlaku pada masing - masing sekolah memiliki kekhasan sendiri sesuai nilai - nilai yang dianut sekolah serta masyarakat sekitar. Maka adalah wajar jika ditemukan perbedaan tata tertib antara satu sekolah dengan sekolah lain. 

Hati - Hati Gejala Gangguan Jiwa (50 Fakta Gangguan Jiwa)


Apakah anda sedang mengalami gangguan jiwa? Banyak diantara kita terkadang tidak sadar kalau sedang mengalami gangguan jiwa. Gangguan jiwa adalah gangguan pada satu atau lebih fungsi jiwa. Gangguan jiwa adalah gangguan otak yang ditandai oleh terganggunya emosi, proses berpikir, perilaku dan persepsi panca indera. Gangguan jiwa yang parah biasa kita kenal dengan sebutan gila (insanity/madness).



Gangguan jiwa disebabkan oleh beberapa faktor mulai faktor yang bersifat turunan genetik berupa ketidakseimbangan zat - zat neurokimia dalam otak, faktor psikologis seperti mood yang labil, rasa cemas berlebihan, juga disebabkan faktor lingkungan sosial.

7 Makanan Yang Mempercepat Penuaan

Pernahkah melihat seseorang terlihat lebih tua dari umur yang seharusnya? Hal tersebut menunjukan bahwa telah terjadi penuaan dini pada orang tersebut. Penuaan dini adalah proses dari penuaan kulit yang lebih cepat dari seharunya. Banyak orang yang mulai melihat timbulnya kerutan kulit wajah diusia 20-an. Hal ini tentu bukan tanpa sebab, banyak hal yang memicu terjadinya penuaan tersebut. Diantaranya adalah dari pola konsumsi yang dimiliki.

Berdasarkan beberapa tulisan yang ada, diketahui bahwa makanan yang kita konsumsi juga ikut memberikan andil pada proses penuuan kulit manusia. Dilansir dari detik.com, terdapat beberapa jenis makanan yang memicu penuaan lebih cepat jika dikonsumsi terlalu sering. Berikut beberapa jenis makanan tersebut :

Keresahan Melihat tayangan Iklan Televisi “Ok Google" Edisi Mencari Tempat Di Surabaya

Melihat tayangan iklan televisi “Ok Google Edisi Mencari Tempat Di Surabaya”, bagi sebagian orang biasa – biasa saja. Tapi bagi saya, ada yang sedikit mengganjal dari iklan itu. Entah apa itu, saya sendiri masih belum yakin secara pasti.

Iklan tersebut menceritakan sepasang remaja, laki – laki dan perempuan, mencari tempat makan di Surabaya pada malam hari di atas jam 21.00. Sehabis makan, mereka pergi clubing sampai pagi. Dan pada pagi harinya mereka mencari spot untuk menikmati sunrise. Sang gadis pun berkirim kabar ke ibu kos bahwa ia tidak bisa pulang. Mereka memanfaatkan fasilitas google untuk mempermudah aktifitas mereka. Iklan tersebut berdurasi kurang lebih 30 detik. Untuk lebih jelas, lihat iklan tersebut dibawah ini!

Jangan Asal Percaya Info Penerimaan CPNS

Berhati - hati dengan berita/informasi penerimaan CPNS
PNS untuk sebagian besar masyarakat Indonesia adalah sebuah pekerjaan yang seksi dibanding pekerjaan lain. Banyak alasan mengapa seseorang ingin menjadi PNS. Mulai dari alasan dengan motif ekonomi, keamanan bekerja atau status sosial. Tunjangan PNS yang begitu banyak, kenaikan gaji berkala, jaminan hidup masa tua, resiko PHK yang kecil, hari libur dan cuti yang banyak dan begitu banyak alasan lainnya.

Profesor Finlandia, Erno August L : Perhatikan Kualitas Pengajaran Bukan Lamanya Jam Belajar

Membaca sebuah tulisan detik.com tentang wawancara khusus dengan pakar pendidikan Finlandia, Profesor Erno August Lehtinen, seorang guru besar di Universitas Turku, Finlandia memberikan banyak pencerahan. Berikut adalah rangkuman wawancara terseebut :

Prof. Erno Lehtinen


  1. Sistem pendidikan Finlandia menjadi salah satu yang terbaik didunia dimulai pada tahun 1980 dengan membuat sekolah dasar komprehensif 9 tahun dengan penekanan yang kuat untuk kesempatan yang sama dalam memperoleh pendidikan.

Mengurangi Beban Utang Bagi PNS

Berdasarkan hasil obrolan sederhana dengan sesama rekan guru pegawai negeri sipil (PNS) di sekitar lingkungan kerja saya, tidak dapat dipungkiri lebih dari 80 % (perlu penelitian lebih lanjut) PNS pernah atau sedang memiliki utang di Bank Pembangunan Daerah (Bank Jabar Banten). Mungkin juga termasuk anda yang membaca  tulisan ini. Pun demikian dengan saya sendiri. Saat ini SK PNS saya sekarang  masih "dipesantrenkan"  di bank hahaha...

Lalu mengapa begitu banyak PNS yang terlilit utang? Dalam kasus ini, banyak alasan yang mendasarinya. Sederhananya, seseorang ber-utang karena merasa pendapatannya tidak mencukupi untuk menutup kebutuhan hidupnya. Tapi apakah benar kebanyakan PNS itu berutang karena kebutuhan hidup, atau jangan - jangan untuk gaya hidup? Lalu bagaimana agar seorang PNS bisa terbebas dari jerat utang dengan gaji yang minim? Melalui tulisan ini saya akan coba jawab, sekalipun saya sendiri masih dalam proses untuk membebaskan diri dari utang.

Awas Banyak Informasi Menyesatkan Terkait Obat atau Makanan Berbahaya

Berhati - hatilah karena banyak infromasi menyesatkan terkait obat atau makanan berbahaya.

Banyaknya  berita atau informasi yang disebar oleh pihak - pihak yang tidak bertanggungjawab melalui sosial media atau media online lainnya tentang berbagai produk yang dianggap berbahaya cukup meresahkan masyarakat yang membacanya. Saya sendiri kadang sering khawatir tentang keamanan produk yang saya konsumsi. Beberapa waktu lalu, saya dirisaukan dengan bahaya kandungan flouride pada air mineral merk Aqua, kemudian beredar pula informasi beberapa makanan atau minuman yang mengandung aspartame dari Ikatan Dokter Indonesia (entah asli atau palsu) meliputi beberapa merk seperti Extra Joss, M-20, Kopi Susu Gelas, Kiranti, Inaco, Okky Jelly dan sebagainya. 

Berhati - hati dengan obat-obatan berbahaya
Baru - baru ini, beredar surat keputusan atau surat penarikan izin edar dari BPOM untuk beberapa jenis obat antara lain :

Apakah Terdapat Orang Yang Bermukim Di Antartika (Kutub Selatan)?

Orang yang pertama kali menginjakan kakinya di kutub selatan atau Antartika adalah Roald Engelbregt Gravning Amundsen seorang penjelajah wahid nari Norwegia. 

Roald Amundsen beserta timnya berhasil mencatatkan diri sebagai orang yang pertama sampai ke kutub selatan pada 5 Desember 1911 mengalahkan Robert Falcon Scott, seorang perwira Inggris yang juga punya tujuan yang sama. Scott sendiri tewas pada saat perjalanan pulang. 

Cara Membuat Soal Pilihan Ganda Online Dengan Google Drive (Disertai Skor / NIlai)

Berikut ini adalah cara membuat soal pilihan ganda online langsung dengan hasil skor yang diperoleh siswa.

Pemanfaatan teknologi informasi berupa internet dalam dunia pendidikan ternyata sudah banyak dilakukan. Selain sebagai sumber belajar, juga dimanfaatkan sebagai media belajar. Banyaknya informasi yang tersebar dalam jaringan internet akan menambah perbendaharaan materi pembelajaran. Fasilitas internet juga dapat dimanfaatkan dalam pembelajaran berbasis online yang memungkinkan terjadinya interaksi belajar mengajar tanpa tatap muka secara langsung. Bagi guru, mungkin sekarang sedang disibukan dengan program "Guru Pembelajar" yang memanfaatkan fasilitas internet dalam pelatihan guru. Istilah "daring(dalam jaringan)" menjadi begitu populer bagi para pendidik tersebut. Ini adalah bukti nyata bahwa fasilitas internet dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran.

Bersepeda Ke Bendungan Pamarayan

Bermula dari iseng - iseng buka aplikasi olx.co.id, tertarik untuk memiliki sebuah sepeda gunung. Betapa tidak, sudah lama sekali tidak berolahraga. Namun sayang, harga sepeda - sepeda yang ditayangkan pada semua iklan termasuk kategori mahal untuk ukuran kantong saya. Sampai pada suatu hari, tampillah iklan sepeda yang menurut saya relatif murah. Dengan berbekal hanya 1,4 jt, saya akhirnya saya mendapatkan sepeda Pasifik Invert dari olx.co.id. Lumayanlah buat goweser pemula seperti saya.
sepeda second dari olx.co.id
Pada mulanya saya coba gowes dari rumah ke tempat kerja saya yang tidak terlalu jauh. sebagai pemula, perjalanan tersebut lumayan melelahkan. Tapi bikin ketagihan, membuat saya ingin mencoba tantangan yang lebih. Sehingga pada akhirnya bersama rekan, pada hari libur kami memutuskan melakukan uji coba touring ke wilayah Pamarayan. Jarak perkiraan dari lokasi berangkat kurang lebih15 km.